Milan - Salah satu klub di Serie A yaitu Inter Milan dikabarkan telah resmi merekrut salah satu bek muda asal Italia yaitu Alessandro Bastoni. Inter Milan berhasil mendapatkan Alessandro Bastoni dari Atalanta yang merupakan klub di Italia.
Kabarnya, tim yang memiliki panggilan Nerazzurri itu harus menggelontorkan dana sebesar 10 juta euro atau sekitar 157 miliar plus bonus untuk bisa mendatangkan Alessandro Bastoni dari Atalanta ke Giuseppe Meazza. Nantinya, Inter Milan akan memberikan Alessandro Bastoni untuk tetap membela Atalanta selama dua tahun kedepan agar bisa berkembang, dan setelah itu baru Alessandro Bastoni akan bergabung bersama Inter Milan pada musim panas 2019 mendatang.
Menurut bandar bola, Alessandro Bastoni memang merupakan bek asli binaan akademi Atalanta. Bek muda yang saat ini baru berusia 18 tahun itu berhasil masuk dalam skuat tim senior pada bulan Januari 2017 lalu. Sampai saat ini, Alessandro Bastoni baru mendapatkan kesempatan bermain di tim utama sebanyak tiga kali, dan dirinya masih belum membuat kontribusi yang cukup baik untuk Atalanta.
Langakah yang diambil oleh Inter Milan untuk merekrut Alessandro Bastoni ini sama dengan yang telah dilakukan oleh salah satu rival mereka di liga domestik yaitu Juventus yang juga merekrut dua pemain muda Atalanta lainnya yaitu Mattia Caldara dan juga Leonardo Spinazzola.
Seperti yang diketahui oleh agen bola terpercaya., kedua bek tersebut sudah di rekrut oleh Juventus pada tahun lalu, dan akan bergabung bersama Bianconeri pada musim depan. Sampai saat ini, kedua bek tersebut sudah tapil semakin sangat baik, dan Juventus juga sedang mengalami krisis bek tengah dikarenakan salah satu bek mereka yaitu Leonardo Bonucci telah hijrah ke AC Milan. Oleh sebab itu, dua pemain tersebut saat ini disebut-sebut akan segera dipercepat untuk segera bergabung bersama Juventus.
Selain itu, masih ada beberapa pemain muda bertalenta Atalanta yang belakangan ini menjadi rebutan klub-klub besar di Eropa. Sebelum Alessandro Baston, Caldara, dan juga Spnazzola, Atalanta juga sudah menjual terlebih dahulu Roberto Gagliardini ke Inter Milan, Andrea Conti dan juga Franck Kessie yang hijrah ke AC Milan.
Klub yang memiliki panggilan Nerazzurri itu berharap perkembangan Alessandro Bastoni bisa lebih cepat berkembang agar mereka bisa segera untuk mendatangkan bek muda asal Italia itu ke Giuseppe Meazza.
Inter Milan Resmi Datangkan Alessandro Bastoni
Reviewed by Adelia
on
August 24, 2017
Rating:
No comments: